Penyebab Mesin Motor Susah Hidup
Ada banyak penyebab motor susah hidup terutama pada bagian mesin dan untuk mengetahui intinya ada 3 faktor yaitu :
- Bahan bakar
- Kompresi
- Pengapian
Cara Mengatasi Mesin Motor Susah Hidup
- Cek karburator dan lihat dengan baik-baik, karena bisa jadi motor susah hidup karena karburator kotor atau banyak endapan dan jika benar, maka bersihkan karburator yang kotor tadi.
- Tangki yang banyak kotoran bisa jadi penyebab motor susah hidup, karena bahan bakar dari tangki ke karburator tersendat sehinggan bensin tidak mengisi karburatos dengan sempurna.
- Langkah selanjutnya yaitu cek kompresi mesin, langkahnya lepas busi terlebih dahulu dan tempelkan jari pada lubang busi lalu coba sela kick starternya. bila tekanan atau pengapiannya masih kuat tandanya kompresi mesin masih bagus. Karena jelas kompresi lemah menyebabkan mesin motor susah hidup. Turunnya kompresi sendiri disebabkan klep bocor.